(Josh McDowell & Don Stewart, Handbook of Today's Religions, June 1992, hal. 20-25)
1. Mengajarkan 'Kebenaran' Baru
Gal. 1: 8: "Tetapi sekalipun kami atau seorang malaikat dari sorga yang memberitakan kepada kamu suatu injil yang berbeda dengan Injil yang telah kami beritakan kepadamu, terkutuklah dia"; (Bacakan dari ayat 6-9).
2. Penafsiran Baru/Interpretasi yang Salah Terhadap Alkitab
Rom. 10: 1-3: "Saudara-saudara, keinginan hatiku dan doaku kepada Tuhan ialah, supaya mereka diselamatkan. Sebab aku dapat memberi kesaksian tentang mereka, bahwa mereka sungguh-sungguh giat untuk Allah, tetapi tanpa pengertian yang benar. Sebab, oleh karena mereka tidak mengenal kebenaran Allah dan oleh karena mereka berusaha untuk mendirikan kebenaran mereka sendiri, maka mereka tidak takluk kepada kebenaran Allah".
3. Sumber Otoritas Yang Tidak Alkitabiah
Why. 22: 18-19: …: "Jika seorang menambahkan sesuatu kepada perkataan-perkataan ini, maka Allah akan menambahkan kepadanya malapetaka-malapetaka yang tertulis di dalam kitab ini. Dan jikalau seorang mengurangkan sesuatu dari perkataan-perkataan dari kitab nubuat ini, maka Allah akan mengambil bagiannya dari pohon (seharusnya: buku) kehidupan dan dari kota kudus, seperti yang tertulis di dalam kitab ini".
Gal. 1: 8: "Tetapi sekalipun kami atau seorang malaikat dari sorga yang memberitakan kepada kamu suatu injil yang berbeda dengan Injil yang telah kami beritakan kepadamu, terkutuklah dia"; (Bacakan dari ayat 6-9).
2. Penafsiran Baru/Interpretasi yang Salah Terhadap Alkitab
Rom. 10: 1-3: "Saudara-saudara, keinginan hatiku dan doaku kepada Tuhan ialah, supaya mereka diselamatkan. Sebab aku dapat memberi kesaksian tentang mereka, bahwa mereka sungguh-sungguh giat untuk Allah, tetapi tanpa pengertian yang benar. Sebab, oleh karena mereka tidak mengenal kebenaran Allah dan oleh karena mereka berusaha untuk mendirikan kebenaran mereka sendiri, maka mereka tidak takluk kepada kebenaran Allah".
3. Sumber Otoritas Yang Tidak Alkitabiah
Why. 22: 18-19: …: "Jika seorang menambahkan sesuatu kepada perkataan-perkataan ini, maka Allah akan menambahkan kepadanya malapetaka-malapetaka yang tertulis di dalam kitab ini. Dan jikalau seorang mengurangkan sesuatu dari perkataan-perkataan dari kitab nubuat ini, maka Allah akan mengambil bagiannya dari pohon (seharusnya: buku) kehidupan dan dari kota kudus, seperti yang tertulis di dalam kitab ini".
4. Mengajarkan Yesus Yang Lain
Kis. 1: 11: "…Hai orang-orang Galilea, mengapakah kamu berdiri melihat ke langit? Yesus ini, yang terangkat ke sorga meninggalkan kamu, akan datang kembali dengan cara yang sama seperti kamu melihat Dia naik ke sorga."
1 Kor. 13: 8: "Dan yang paling akhir dari semuanya Ia menampakkan diri juga kepadaKu, sama seperti kepada anak yang lahir sebelum waktunya".
Mat. 24: 4 dan 23-28 ; lihat juga Mat. 7: 21-23.
Yes. 52: 14 & 52: 2-3 dst. : Tuhan Yesus tidak tampan seperti yang dilukiskan.
5. Menolak Ortodoksi Kekristenan
1 Yoh. 1: 1-4: Kesaksian Rasul Yohanes tentang kebenaran Injil yang mereka sampaikan.
6. Cabang Lidah (Ucapannya Tidak Bisa Dipegang)
1 Tim. 4: 1-2: ...akan ada orang yang murtad yang mengikuti penyesat dan ajaran setan, oleh tipu daya...
7. Doktrin Tritunggal yang Tidak Alkitabiah
1 Yoh. 5: 7: ... Bapa, Firman dan Roh Kudus; dan ketiganya adalah satu".
8. Mengubah Theologi
Yak. 1: 17: "Setiap pemberian yang baik dan setiap anugerah yang sempurna, datangnya dari atas, diturunkan dari Bapa segala terang, padaNya tidak ada perubahan....."
Mat. 5: 18: "...Sesungguhnya selama belum lenyap langit dan bumi ini, satu iota atau satu titikpun tidak akan ditiadakan dari hukum Taurat, sebelum semuanya terjadi".
9. Kepemimpinan Yang Kuat
Why. 13: 12-17: Antikris yang akan muncul nanti adalah pribadi yang sangat kuat dan penuh kuasa.
Mesias-mesias palsu dan penyesat-penyesat yang datang sekarang merupakan pembuka jalan.
Why. 13: 12-17: Antikris yang akan muncul nanti adalah pribadi yang sangat kuat dan penuh kuasa.
Mesias-mesias palsu dan penyesat-penyesat yang datang sekarang merupakan pembuka jalan.
10. Keselamatan Berdasarkan Hasil Usaha (Menambahkan Unsur-unsur Tertentu)
Ef. 2: 8-9: Keselamatan kita bukan hasil perbuatan, usaha, tindakan dsb, tetapi murni karena iman dan semata-mata karena pemberian Allah.
Ef. 2: 8-9: Keselamatan kita bukan hasil perbuatan, usaha, tindakan dsb, tetapi murni karena iman dan semata-mata karena pemberian Allah.
11. Nubuatan yang Palsu
Ul. 18: 22: "-apabila seorang nabi berkata demi nama Tuhan dan perkataannya itu tidak terjadi dan tidak sampai, maka itulah perkataan yang tidak difirmankan Tuhan; dengan terlalu berani nabi itu telah mengatakannya, maka janganlah gentar kepadanya".
Ul. 18: 22: "-apabila seorang nabi berkata demi nama Tuhan dan perkataannya itu tidak terjadi dan tidak sampai, maka itulah perkataan yang tidak difirmankan Tuhan; dengan terlalu berani nabi itu telah mengatakannya, maka janganlah gentar kepadanya".
Sumber: http://www.facebook.com/note.php?note_id=180423065325514
No comments:
Post a Comment